RICH ROOM SESSION EPISODE CLOSEHEAD REUNION
Rich Room Session adalah sebuah sesi live music bernuansa akustik yang dilakukan di dalam ruang produksi Rich Music Online dan direkam secara one-take untuk menyuguhkan sebuah konten musik yang spontan, menghibur dan mantap.
EPISODE 7: CLOSEHEAD REUNION
Sempat mengalami bongkar pasang personil berulang kali tidak menyurutkan semangat Closehead Reunion untuk tetap eksis di blantika musik Indonesia.
Dengan format akustik ala Rich Room Session, band pop punk legendaris asal Bandung ini akan membawamu bernostalgia ke era 2000an akhir dengan lagu-lagu hitsnya seperti “Berdiri Teman” dan “Percayalah”.
Episode lainnya
EP 1-6
EP 8: PRIVATE NUMBER
EP 9: SENDAL JEPIT
EP 10: GLORY OF LOVE